Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan ke hadiratMu ya Rabbii, Kelas VI SDN Baru 01 telah memperoleh Nilai UASBN dengan hasil yang sangat memuaskan yaitu dengan Klasifikasi "A".
Rata-rata Bahasa Indonesia 8.21, Matematika 9.01, dan IPA 8.60.
"BRAVO TO SIXTH GRADE STUDENTS SDN SN BARU 01"
Untuk melihat detail nilainya bisa click disini.
Buat putra-putri kelas VI, mohon melihat Passing Grade SMP Tahun 2008 dan 2009 dibawah ini, sebagai bahan pertimbangan melanjutkan ke SMP yang diinginkan.
Passing Grade SMP di DKI Tahun 2008 & 2009
0 komentar:
Post a Comment